Kamis, 03 Januari 2013

cerita lucu di sore hari


lanjutan dari cerita lucu


Part IV

 mi'an pernah bekerja sebagai pembantu di rumah orang kaya, suatu hari orang itu memanggil mi'an. katanya "mi'an, kamu itu sebenarnya orang yang baik, tapi kamu kerjanya lamban,gak punya inisiatif. kerja setengah-setengah, gak pernah ngerjain pekerjaan dengan tuntas." "saya minta maap tuan" jawab mi'an " tapi saya janji gak akan gitu lagi tuan, saya enggak akan kerja setengah-setengah lagi, dan akan penuh inisiatif, supaya cepet beres." beberapa waktu kemudia majikan mi'an jatuh sakit. ia menyuruh mi'an memanggil dokter. gak lama kemudian mi'an datang. ternyata mi'an datang tidak hanya membawa dokter, tapi juga beberapa orang lain. ia masuk ke kamar majikannya yang sedang berbaring di ranjang. katanya " dokter sudah datang, tuan. yang lain-lain sudah dateng juga." "yang lain-lain" majikannya bingung " aku tadi hanya minta kamu memanggil dokter. yang lain-lain itu siapa?" tanya majikannya.. "begini tuan" jawab mi'an "dokter biasanya menyuruh pasien minum obat. jadi, saya panggil tukang obat sekalian. dan tukang obat itu tentunya membuat obat dari bahan yang bermacam-macam. maka saya juga membawa orang yang berjualan bahan obat-obatan. dan, mungkin tuan gak sembuh, malah mati gitu. jadi, saya bawa sekalian tukang gali kuburan. semua itu inisiatif saya, tuan" jelas mi'an dengan bangga...


 ... lagi lagi,, cerita ini dari salah satu buku yg lagi shena baca, semoga terhibur...
Comments
2 Comments

2 komentar:

grosir aksesoris mengatakan...

waduh neh bibir segar banget, bibir siapa ya..pasti bibir ini mencerminkan orangnya, yang bersih, segar, cantik, baik dan pengertian..hehehe

Harian Chenot mengatakan...

makasih kaka udah mampir di blog shena,,,, salam kenal

 

Harian chenot Template by harian chenot Cute Blog Design and Bukit Gambang